VGA Kurang Dari U$100
Bagi gamer dengan kantong pas-pasan, sulit untuk membeli VGA dengan spesifikasi tinggi. Padahal, VGA sangat penting untuk bermain game. Maka disini akan disajikan VGA cukup memumpuni dengan harga kurang dari U$100 :
1. ZOTAC GeForce 9600GT Supreme : 512 MB / DDR3 256 Bit, U$98
2. POV GeForce 9600GSO EXO : 384 MB / DDR3 192 Bit, U$88
3. Digital Aliance GeForce 9600GT : 512 MB / DDR3 256 Bit, U$97
4. Eagle GeForce 9600GT : 512 MB / DDR3 256 Bit, U$90
5. Digital Aliance Radeon HD4670 : 1GB / DDR3 128 Bit, U$90
Kelima VGA diatas memiliki hasil Benchmark diatas 70%. DAn menurut saya itu sudah cukup untuk sekedar bermain mainstream game. SELAMAT BERMAIN GAME
Pengujuan VGA dikutip dari : PC MEDIA
Posting Komentar